Internet via GPRS IM3 pada SE W200i

Jika internet sudah menjadi kebutuhan bahkan menunjang pekerjaan. Betapa malangnya diri jika tidak bisa terhubung ke Internet.

Maka dilakukanlah beberapa cara agar tetap dapat terhubung ke internet. Entah melalui dialup telpon rumah, CDMA, akses 3G, atau GPRS. Tadinya sih gak terlalu tertarik dengan gprs karena merasa kecepatannya tidak lebih cepat dari dialup yang sudah lemot. Tetapi karena punya Handphone SE W200i yang disitu didalamnya ada fungsi gprs, tidak ada salahnya kalo di coba.

Dari beberapa cara setting gprs, sepertinya setting melalui sms adalah cara paling gampang. Berikut adalah cara-caranya:

1. Buka sms dan ketik : GPRS SE W200i
2. Kirim ke 3939
3. Akan dapat balasan konfirmasi dan tinggal install saja.

Nah coba saja pake browser default W200i. Jika tidak puas dengan browser tersebut, bisa ditambahkan dengan Opera Mini. Jika suka telnet dan ssh pasang saja MidpSSH, suka YM gunakan eBuddy, punya account di Gmail gunakan Gmail (ini nama aplikasinya).

Kembali ke Laptop
Cukup anda install software pada cd bawaan dan gunakan wizard setup. Dengan menggunakan kabel data bawaan jadilah W200i sebagai modem gprs. Cukup lumayanlah…. :)

This entry was posted on Sunday, April 20th, 2008 at 11:39 am and is filed under Networking. You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0 feed. You can leave a response, or trackback from your own site.
One Response to “Internet via GPRS IM3 pada SE W200i”

1. motok Says:
March 13th, 2009 at 7:31 pm

aku nyoba w200i via infrared
kartu mentari dan juga im3 kuisi pulsa gprs
setting hp lewat sms : gprs se w200i kirim ke 3939

extra setting modem infrared: AT+CGDCONT=1,”IP”,”indosatgprs”

dial number : *99***1#
user name : indosat@durasi
password : indosat@durasi

pulsa gprs tetap aja 250 menit, yang berkurang malah pulsa reguler.why???
mohon pencerahan.balas ke imelku ya, please..